Baca Juga: Sering Jadi Pertanyaan, Kapan Perempuan Akan Mengalami Menopause?
Mulai dari perubahan hormonal, faktor sosiopsikologis, hingga masalah kesehatan tertentu.
Kawan Puan, menopause menjadi hal yang nantinya akan kita alami dan rasakan.
Oleh karena itu, penting untuk mengetahui apa saja tanda-tanda menopause.
Setiap orang tentu memiliki tanda-tanda yang berbeda, berikut ini adalah beberapa tanda menopause yang umum dialami perempuan:
- Mengalami gangguan tidur
- Masalah saluran kemih
- Perubahan bentuk tubuh
- Nyeri sendiri
- Perubahan periode menopause
- Penurunan gairah seksual, dan tanda-tanda lainnya.
Baca Juga: Menopause Bisa Sebabkan Eksim? Cari Tahu Cara Merawatnya yang Benar
(*)