3. 3 Ciri Yoghurt Basi yang Bisa Diamati, Perhatikan Kemasan hingga Aromanya
Yoghurt memang santapan fermentasi, namun bisa busuk jika tak segera dikonsumsi.
Dilansir dari Kompas.com, dokter spesialis gizi klinik, dr. Putri Sakti menyatakan bahwa yoghurt bisa basi dan cirinya mudah diketahui.
"Yoghurt bisa basi, tetapi tergantung pengolahan pabriknya," terang dr. Putri.
Walaupun rasa aslinya asam, tapi jika yoghurt sudah basi rasa dan aromanya akan berubah.
Maka dari itu, untuk memastikan apakah yoghurt basi atau tidak, dr. Putri menyarankan unyuk mencoba sedikit terlebih dahulu.
Adapun tiga ciri yoghurt basi yang perlu diketahui oleh Kawan Puan adalah seperti di bawah ini.
Cek Kemasannya
Jika Kawan Puan melihat wadah yoghurt bengkak meski belum dibuka itu tandanya basi.
Baca Juga: Ahli Gizi Jelaskan Pentingnya Konsumsi Yogurt Demi Pencernaan
(*)