ChatGPT Paling Banyak Diminati di Indonesia, Manfaatkan Platform Pelatihan Ini

Arintha Widya - Sabtu, 21 Oktober 2023
Ilustrasi ChatGPT sebagai salah satu artificial intelligence (AI) yang paling banyak diminati di Indonesia.
Ilustrasi ChatGPT sebagai salah satu artificial intelligence (AI) yang paling banyak diminati di Indonesia. Imam Fathoni

Lantas, apa artinya data di atas bagi masyarakat dan pekerja di Indonesia?

Pertama, perubahan zaman telah menunjukkan semakin banyaknya pihak yang ingin menguasai skill AI dan teknologi digital lainnya.

Kedua, hal itu otomatis membuat permintaan tenaga kerja yang menguasai keahlian bidang AI meningkat.

Ketiga, "nilai jual" tenaga kerja yang menguasai bidang-bidang keahlian juga meningkat.

Maka itu untuk memenuhi kebutuhan perusahaan terhadap tenaga kerja berketerampilan digital, kamu harus meng-upgrade diri.

Salah satu yang dapat kamu lakukan ialah mengikuti pelatihan yang tersedia gratis di Kartu Prakerja.

Kartu Prakerja belum lama ini telah meluncurkan Talenta AI Indonesia yang bekerja sama dengan Microsoft.

Platform Talenta AI Indonesia menyediakan tiga pilihan kelas gratis yang bisa Kawan Puan ikuti.

Di antaranya, yaitu Artificial Intelligence, Data Analysis, dan Cybersecurity.

Baca Juga: Kartu Prakerja Buka Pelatihan AI Gratis Khusus untuk Perempuan

Sumber: Instagram
Penulis:
Editor: Rizka Rachmania


REKOMENDASI HARI INI

Tips Switch Career buat Perempuan: 2 Langkah Memulai Jalur Karier Baru