Catat, Ini Cara Mengelola Keuangan Rumah Tangga bagi Pasangan Baru

Arintha Widya - Sabtu, 28 Oktober 2023
Tips mengelola keuangan pasangan baru
Tips mengelola keuangan pasangan baru Ivan-balvan

Kebutuhan pokok mencakup berbagai kebutuhan dasar, mulai dari makanan, pakaian, tempat tinggal hingga transportasi.

“Buatlah daftar kebutuhan pokok agar dapat terlihat anggaran dana yang harus dipersiapkan setiap bulannya," terang Rizky.

"Kemudian buat catatan berbagai pengeluaran bulanan agar jumlahnya sesuai dengan dana yang telah dianggarkan," tambahnya.

3. Perhatikan Pengeluaran Musiman

Setelah menghitung dan membuat daftar kebutuhan pokok, jangan lupa mencatat pengeluaran musiman saat mengelola keuangan rumah tangga.

Pengeluaran musiman adalah pengeluaran yang bisa sewaktu-waktu terjadi, atau hanya beberapa kali dalam jangka waktu tertentu.

Beberapa contoh pengeluaran musiman termasuk biaya reparasi mobil, bayar pajak tahunan seperti Pajak Kendaraan Bermotor atau Pajak Bumi dan Bangunan (PBB), biaya liburan dan masih banyak lainnya.

Sebaiknya, masyarakat termasuk pasangan baru, mengatur pengeluaran musiman untuk mencegah pengeluaran mendadak saat waktunya tiba.

4. Siapkan Dana Tak Terduga Lewat Investasi Jangka Panjang

Baca Juga: 5 Cara Mengumpulkan Dana Darurat, Kuncinya Tidak Berhenti Menabung

Sumber: Press Release
Penulis:
Editor: Maharani Kusuma Daruwati


REKOMENDASI HARI INI

Peran Perempuan Minim, DPR Refleksi Pemilihan Pimpinan dan Dewan Pengawas KPK 2024-2029