2. Ambil Pelajaran dari Kegagalan
Kedua, ambil pelajaran dari kegagalan yang kamu alami dengan penuh tanggung jawab.
Evaluasi langkahmu supaya tidak mengulangi kesalahan yang sama, baik pada pekerjaan yang sama maupun berbeda.
Saat melakukan evaluasi, kesampingkan dulu emosimu dan hindari menyalahkan diri sendiri.
Minta bantuan dari mentor, atasan, atau rekan kerja yang lebih senior untuk membantu mengevaluasi.
3. Minta Pendapat dari Orang Lain
Langkah selanjutnya, cobalah untuk meminta pendapat dari orang lain dengan membuka diskusi.
Ingatlah bahwa kamu tidak berjuang sendirian. Di luar sana banyak pula orang yang mengalami kegagalan.
Belajarlah dari kegagalan yang pernah dialami orang lain dan cari tahu bagaimana mereka mengatasinya.
Baca Juga: Bisnis Startup Masih Menggiurkan, Ini Tips Ampuh untuk Cegah Kegagalan