Selain Tanda Kerusakan, Ini 5 Penyebab Rice Cooker Tidak Panas

Saras Bening Sumunar - Selasa, 31 Oktober 2023
Penyebab rice cooker tidak panas.
Penyebab rice cooker tidak panas. Koshiro Kiyota

4. Masalah dengan Pengaturan Suhu

Kini ada benyak rice cooker dengan pengaturan suhu yang dapat diubah-ubah.

Jika kamu mengalami masalah panas yang tidak mencukupi, periksa pengaturan suhu.

Pastikan suhu diatur sesuai dengan resep nasi yang kamu masak.

5. Kerusakan pada Elemen Pemanas

Elemen pemanas adalah komponen utama dalam rice cooker.

Jika elemen pemanas rusak atau aus, maka rice cooker tidak akan menghasilkan panas yang cukup.

Solusinya adalah mengganti elemen pemanas, yang bisa kamu dapatkan dari pusat layanan resmi atau bengkel perbaikan elektronik.

Kawan Puan, itu tadi penyebab mengapa rice cooker tidak panas. 

Coba cek lagi rice cooker-mu jika mulai tidak panas lagi bisa jadi karena hal-hal tersebut di atas.

Baca Juga: Cara Mengatasi Masalah Bau di Rice Cooker, Lakukan 3 Hal Ini

(*) 



REKOMENDASI HARI INI

Komnas Perempuan Buka Lowongan Kerja Staf Unit Pengaduan, Ini Syaratnya