Viral di TikTok Series Gadis Kretek, Ini Alasan Harus Nonton Menurut Para Cast

Maharani Kusuma Daruwati - Senin, 6 November 2023
Empat pemeran utama series Gadis Kretek.
Empat pemeran utama series Gadis Kretek. Instagram | @hagaipakan

"Harus nonton Gadis Kretek besok karena pasti penasaran banget akhirnya kayak gimana," tambah Dian Sastro.

@cerita_parapuan Dicariin Lebas, Arum, Raja, dan Dasiyah nih buat yang belum nonton #gadiskretek ???? Kalau menurut kamu kenapa harus banget nonton Gadis Kretek? #gadiskreteknetflix #diansastro #putrimarino #ariobayu #aryasaloka #netflixindonesia #tiktoktainment ♬ Runtuh - Feby Putri & Fiersa Besari

Selain keempat pemain tersebut, serial Gadis Kretek ini juga dibintangi oleh para pemain andal lainnya.

Berikut ini daftar pemain serial Gadis Kretek:

Dian Sastrowadoyo sebagai Dasiyah

Ario Bayu sebagai Soeraja

Putri Marino sebagai Arum

Arya Saloka sebagai Lebas

Sheila Dara Aisha sebagai Purwanti

Ine Febriyanti sebagai Roemaisa

Tissa Biani sebagai Rukayah

Ibnu Jamil sebagai Seno

Dimas Aditya sebagai Karim

Winky Wiryawan sebagai Tegar

Rukman Rosadi sebagai Idroes Moeria

Nah, itu tadi beberapa alasan mengapa kamu harus menonton serial Gadis Kretek yang tengah viral di TikTok.

Baca Juga: 9 Film dan Sinopsis Series Netflix November 2023, Gadis Kretek Besok Tayang

(*)

 



REKOMENDASI HARI INI

Viral di TikTok Series Gadis Kretek, Ini Alasan Harus Nonton Menurut Para Cast