2. 3 Tips Membuat Bakpia, Hati-Hati saat Membungkus dan Menggiling Adonan
Makan bakpia tak harus mampir ke Jogja dulu, tapi kamu bisa membuatnya sendiri di rumah.
Membuat bakpia di rumah bisa dilakukan dengan mudah juga, jadi kamu pun tak kerepotan.
Dilansir dari Kompas.com, berikut ini tips membuat bakpia:
Siapkan Bahan
Kulit bakpia itu berlapis-lapis dan terdiri dari dua macam bahan, anggap saja bahan A dan bahan B.
Bahan A terdiri dari tepung, gula, garam, margarin, dan mentega, sedangkan bahan B hanya tepung serta margarin saja.
Baca Juga: Bakpia hingga Gandasturi, 5 Ide Usaha Kuliner Pakai Bahan Kacang Hijau