Terinspirasi Konser Coldplay di Jakarta, Ini 5 Ide Usaha Ramah Lingkungan

Arintha Widya - Sabtu, 18 November 2023
Terinspirasi konser Coldplay di Jakarta yang terapkan sustainable business, ini ide usaha berkelanjutan yang bisa dicoba!
Terinspirasi konser Coldplay di Jakarta yang terapkan sustainable business, ini ide usaha berkelanjutan yang bisa dicoba! Instagram/coldplay

Ide usaha pertanian organik tentunya menghasilkan produk yang lebih sehat dan ramah lingkungan.

2. Bisnis Fashion Berkelanjutan

Akhir-akhir ini sudah banyak pelaku usaha yang menjalankan bisnis fesyen berkelanjutan.

Salah satunya adalah produk fesyen dari sisa bahan pakaian atau daur ulang baju bekas, dan fesyen ecoprint.

Selain menciptakan produk baru, usaha seperti penyewaan pakaian juga termasuk kategori bisnis fashion berkelanjutan karena tidak menghasilkan limbah dan lebih ramah lingkungan.

3. Daur Ulang Limbah Plastik

Berikutnya, peluang bisnis mendaur ulang limbah plastik menjadi berbagai produk juga cukup menjanjikan cuan.

Barang berbahan plastik seperti botol dan kemasan prosuk bisa diubah menjadi sesuatu yang lebih berguna.

Misalnya pot bunga, kotak penyimpanan barang/pakaian, hiasan interior, dan lain sebagainya.

Baca Juga: Ide Usaha Tanpa Modal dari Daur Ulang Sampah Plastik, Begini Caranya!



REKOMENDASI HARI INI

Mengapa Semut Muncul di Rumah Saat Musim Hujan? Ini Cara Mengatasinya