Bikin Tidak Nyaman, Ini 5 Kesalahan yang Sering Dilakukan di Area Dapur

Saras Bening Sumunar - Sabtu, 18 November 2023
Kesalahan yang masih sering dilakukan di area dapur.
Kesalahan yang masih sering dilakukan di area dapur. Freepik

Simpan alat-alat dapur di tempat yang telah ditentukan.

2. Menyimpan Peralatan Dapur di Tempat yang Salah

Tempat penyimpanan yang salah dapat membuat dapur terlihat penuh sesak.

Pelajari cara menyimpan barang dengan bijak, seperti menyimpan bahan makanan di tempat yang sesuai dan menaruh peralatan masak yang jarang digunakan di tempat yang lebih tersembunyi.

3. Tidak Membersihkan Dapur Setelah Memasak

Meninggalkan dapur kotor setelah memasak adalah kesalahan umum.

Kamu harus membersihkan dapur secara rutin agar tetap bersih dan higienis.

4. Tidak Memeriksa Bahan Makanan

Baca Juga: Bingung Menentukan Warna Cat Dinding Dapur? 4 Ini Bisa Jadi Pilihan

Sumber: Martha Stewart
Penulis:
Editor: Citra Narada Putri


REKOMENDASI HARI INI

6 Bahan Alami untuk Membantu Mengatasi Masalah Biang Keringat