4 Cara agar Tidak Terlibat Cinta Segitiga, Hindari Orang yang Sudah Punya Pacar

Arintha Widya - Minggu, 19 November 2023
Ilustrasi cara menghindari cinta segitiga, salah satunya menghindari menjalin hubungan dengan orang yang sudah punya pacar.
Ilustrasi cara menghindari cinta segitiga, salah satunya menghindari menjalin hubungan dengan orang yang sudah punya pacar. Prostock-Studio

 

Lelaki itu bukan milikmu dan boleh jadi kamulah orang ketiganya. Jangan membuat situasi makin panas dengan mencari gara-gara.

Bila bukan kamu yang memulai duluan, minta maaf dan jangan membalas perbuatannya.

4. Waspada dengan Hubungan Paska Putus

Biasanya, jeratan cinta segitiga bisa dipicu jika kamu menjalin hubungan dengan laki-laki yang baru saja putus dari kekasihnya.

Luka patah hatinya belum sembuh, tapi ia justru memulai hubungan baru denganmu.

Bila lelaki yang baru putus mendekatimu, minta ia menyembuhkan luka hatinya terlebih dulu.

Itulah tadi beberapa cara menghindari agar tidak terlibat dalam cinta segitiga.

Mudah-mudahan kamu tidak terjebak dalam situasi tersebut ya, Kawan Puan.

Baca Juga: Mengapa Sebaiknya Tidak Menjalin Hubungan dengan Mantan?

(*)

Sumber: Vibe
Penulis:
Editor: Rizka Rachmania


REKOMENDASI HARI INI

Ada Budi Pekerti, Ini 3 Film Indonesia Populer yang Bertema Guru