Sering Muncul di Drama Korea, Yuk Kenali 5 Tipe Soulmate Berikut Ini!

Arintha Widya - Selasa, 28 November 2023
Sering Muncul di Drama Korea, Yuk Kenali 5 Tipe Soulmate Berikut Ini!
Sering Muncul di Drama Korea, Yuk Kenali 5 Tipe Soulmate Berikut Ini! Freepik

Contoh hubungan ini bisa kamu lihat di drama While You Were Sleeping antara karakter Nam Hong Joo dan Jung Jae Chan.

4. Soulmate Orang Asing

Keempat, ada soulmate orang asing yang mendeskripsikan hubungan antara individu yang baru bertemu dan pertemuannya sangat singkat.

Namun, pertemuan singkat tersebut menciptakan transisi yang mengubah kehidupan keduanya.

Salah satu contoh tipe soulmate ini terjadi pada karakter Shim Cheong dan teman tunawismanya dalam drama The Legend of the Blue Sea.

5. Soulmate yang Saling Mengasuh

Terakhir, yaitu soulmate yang saling mengasuh. Hubungan ini mewakili dua individu yang saling merawat dan membantu satu sama lain.

Mereka yang menjalin hubungan ini telah sama-sama mengalami titik terendah dalam hidup dan saling mendukung untuk bangkit.

Contohnya adalah hubungan antara karakter Kim Sabu dan Kang Dong Joo di Dr. Romantic, atau Cha Young Min dan Go Seung Tak di Ghost Doctor.

Agar lebih jelas tentang definisi tipe-tipe soulmate di atas, barangkali Kawan Puan perlu menonton drakornya, nih.

Baca Juga: Ada Kim Bum dan Rain, Intip Daftar Pemain Sinopsis Series Ghost Doctor

(*)

Sumber: Cewek Banget
Penulis:
Editor: Linda Fitria


REKOMENDASI HARI INI

Ada Budi Pekerti, Ini 3 Film Indonesia Populer yang Bertema Guru