BERITA TERPOPULER LOVE & LIFE: Ramalan Zodiak Desember 2023 hingga Tips Mengatasi Atap Rumah Bocor

Maharani Kusuma Daruwati - Kamis, 30 November 2023
Penyebab atap rumah bocor.
Penyebab atap rumah bocor. Freepik.com

3. Musim Hujan Tiba, Berikut Ini 5 Tips Mengatasi Atap Rumah yang Bocor

Kawan Puan, kebocoran atap saat musim hujan tidak hanya akan mengganggu kenyamananmu.

Bila dibiarkan, atap yang bocor juga akan merusak interior dan furnitur yang ada di dalam rumah.

Mengatasi atap yang bocor tidak cukup dengan menampung air yang menetes saja lho, Kawan Puan.

Kamu mungkin harus melakukan perbaikan secepatnya dan melakukan berbagai langkah antisipasi kebocoran atap di kemudian hari.

Maka itu, simak beberapa tips mengatasi atap bocor berikut ini!

Minimalkan Kerusakan Interior

Pertama-tama, kamu perlu mengurangi dampak kerusakan pada interior rumah akibat terkena air dari kebocoran atap.

Mulailah dari memindahkan perabot dan mengatur ulang agar tidak ada furnitur di bawah bagian atap yang bocor.

Bila furnitur sulit dipindahkan seketika saat atap bocor, kamu bisa menutupkan plastik atau terpal di atasnya untuk sementara.

Baca selengkapnya di sini >>>

Baca Juga: Atap Bocor hingga Muncul Rayap, Ini 6 Tanda Rumah Perlu Renovasi

(*)



REKOMENDASI HARI INI

3 Tips Manfaatkan Uang Pesangon PHK Jadi Modal untuk Wirausaha