Cara Merawat dan Membersihkan Pohon Natal Buatan agar Bisa Dipakai Tiap Tahun

Arintha Widya - Sabtu, 9 Desember 2023
Cara Merawat dan Membersihkan Pohon Natal Buatan agar Bisa Dipakai Tiap Tahun
Cara Merawat dan Membersihkan Pohon Natal Buatan agar Bisa Dipakai Tiap Tahun Freepik

- Jika pohon natalmu tidak dilengkapi lampu, kamu bisa menggunakan penyedot debu dan sikat untuk membersihkannya.

2. Cara Membersihkan Pohon Natal Sebelum Disimpan Kembali

- Cabut lampu dan semua hiasan yang tergantung di pohon natal buatan.

- Lap cabang dan dahan pohon dengan kain bersih dan kering, dimulai dari bagian atas ke bawah.

- Bisa juga membersihkan dengan sikat berbulu halus atau kemoceng di bagian-bagian yang sulit dijangkau.

- Bila perlu, gunakan penyedot debu dengan kekuatan yang ringan supaya tidak merusak bagian pohon.

Terlepas dari cara di atas, ikuti panduan membersihkan yang terlampir pada produk pohon natal buatan yang kamu beli.

Semoga informasi di atas bermanfaat, ya.

Baca Juga: 4 Ide Pohon Natal Ramah Lingkungan Hanya dengan Benda yang Ada di Rumah

(*)

Penulis:
Editor: Linda Fitria


REKOMENDASI HARI INI

Cara Merawat dan Membersihkan Pohon Natal Buatan agar Bisa Dipakai Tiap Tahun