BERITA TERPOPULER LOVE & LIFE: 3 Ide Kencan Pertama ala Drakor hingga Arti 4 Perilaku Menyebalkan Balita

Maharani Kusuma Daruwati - Minggu, 10 Desember 2023
Sinopsis Series Suspicious Partner
Sinopsis Series Suspicious Partner dok. VIU

2. Quality Time Bareng, Ini 7 Ide Rayakan Natal Bersama Keluarga di Rumah

Hari Natal menjadi momen yang penting untuk berkumpul bersama keluarga di rumah.

Kawan Puan bisa memanfaatkan momen Natal untuk quality time setelah sebelumnya sebagian besar waktu digunakan untuk bekerja.

Tak harus pergi melancong, Hari Natal bisa dirayakan di rumah saja bersama keluarga tercinta.

Berikut ini beberapa ide merayakan Natal bareng keluarga di rumah yang bisa kamu coba!

Mendekorasi Pohon Natal Bersama

Kamu bisa memulai perayaan dengan mendekorasi pohon natal bersama semua anggota keluarga di rumah.

Baca selengkapnya di sini >>>

Baca Juga: Cara Merawat dan Membersihkan Pohon Natal Buatan agar Bisa Dipakai Tiap Tahun



REKOMENDASI HARI INI

4 Momen Memukau di Konser Isyana, Dari Duet hingga Kehangatan Keluarga