Tidak Ada Salju, Begini Trik Dekorasi Natal Menggunakan Warna Putih

Arintha Widya - Rabu, 13 Desember 2023
Trik dekorasi Natal menggunakan warna putih meski tidak ada salju di Indonesia.
Trik dekorasi Natal menggunakan warna putih meski tidak ada salju di Indonesia. Freepik

4. Pasang Karangan Bunga dari Kapas

Keempat, kamu dapat menghadirkan dekorasi Natal yang minimalis dan modern dari warna putih.

Caranya dengan memasang karangan bunga warna putih yang terbuat dari kapas.

Bunga-bunga kapas ini dapat kamu pajang di samping pohon Natal, di atas meja, atau digantung di dinding.

Pada karangan bunga kapas tersebut, kamu bisa menambahkan ornamen warna hijau dan emas agar tampak menonjol.

Itulah beberapa trik mendekorasi rumah dengan dominasi warna putih di Hari Natal.

Kamu dapat mengombinasikan trik-trik di atas untuk menghias area rumahmu agar semakin meriah di momen perayaan Natal.

Mudah-mudahan informasi di atas bermanfaat dan menambah wawasan, ya.

Baca Juga: Teratai hingga Eceng Gondok, Ini 4 Jenis Bunga yang Tumbuh Subur di Kolam

(*)

Sumber: Kompas.com
Penulis:
Editor: Rizka Rachmania


REKOMENDASI HARI INI

Peran Perempuan Minim, DPR Refleksi Pemilihan Pimpinan dan Dewan Pengawas KPK 2024-2029