Berbagai Jenis Mainan Edukatif yang Bisa Jadi Kado Natal untuk Anak

Arintha Widya - Rabu, 13 Desember 2023
ilustrasi ide kado natal untuk anak
ilustrasi ide kado natal untuk anak mapodile

Pilihan jenis mainan edukatif berikutnya yang bisa dijadikan kado natal yaitu buku cerita interaktif yang mempunyai fitur pop up aktivitas atau suara/musik.

Buku cerita ini tidak hanya meningkatkan keterampilan membaca anak, tetapi juga merangsang daya imajinasi dan kreativitas mereka.

3. Alat Musik Sederhana

Alat musik sederhana seperti xylophone atau flute kecil juga menjadi pilihan kado Natal menarik untuk anak-anak.

Bermain alat musik dapat membantu perkembangan pendengaran, keterampilan motorik, dan pemahaman tentang harmoni.

4. Set Mainan Sains dan Eksperimen

Kamu juga bisa menghadiahkan set sains atau mainan eksperimental yang berisi bahan-bahan percobaan sederhana.

Ini tidak hanya memberikan hiburan, tetapi juga mengajarkan anak tentang konsep-konsep ilmiah dasar dan meningkatkan minat dalam ilmu pengetahuan.

5. Balok Susun atau Konstruksi Bangunan

Baca Juga: Ada Lato-Lato, 4 Jenis Mainan Berikut Ternyata Bahaya bagi Anak-Anak



REKOMENDASI HARI INI

6 Bahan Alami untuk Membantu Mengatasi Masalah Biang Keringat