Mengenal Apa Itu Kitten Fishing di Aplikasi Kencan dan Bedanya dengan Catfishing

Arintha Widya - Senin, 18 Desember 2023
Mengenal Apa Itu Kitten Fishing di Aplikasi Kencan dan Bedanya dengan Catfishing
Mengenal Apa Itu Kitten Fishing di Aplikasi Kencan dan Bedanya dengan Catfishing Freepik

Akan tetapi, kitten fishing bukan bertujuan untuk menipu. Kitten fishing hanya bertujuan untuk dapat terlihat lebih baik di aplikasi kencan.

Kittenfishing bertujuan untuk menyembunyikan kekurangan yang membuat kurang nyaman dan tidak percaya diri.

Tindakan seperti mengedit foto wajah menggunakan filter lalu mengunggahnya di aplikasi kencan bisa termasuk ke dalam kitten fishing.

Psikolog Sharone Weltfried menjelaskan, ada banyak alasan seseorang melakukan kitten fishing.

Salah satunya ialah untuk memikat orang lain dan memenangkan hati mereka, sehingga bisa mengencaninya.

"Mereka mencoba memaksimalkan kemungkinan mendapatkan kencan pertama dengan membuat orang terkesan," kata Sharone Weltfried.

Bila dilihat dari keterangan di atas, kitten fishing bisa dibilang tidak separah catfishing.

Dan boleh jadi, hampir semua orang melakukan kitten fishing tidak hanya di aplikasi kencan tapi juga media sosial untuk menarik perhatian lawan jenis.

Itulah tadi informasi mengenai apa itu kitten fishing dan bedanya dengan catfishing. Semoga bermanfaat!

Baca Juga: Ini Cara Mencegah Jadi Korban Romance Scam di Aplikasi Kencan ala Tinder

(*)

Sumber: Glamour Magazine
Penulis:
Editor: Linda Fitria


REKOMENDASI HARI INI

6 Bahan Alami untuk Membantu Mengatasi Masalah Biang Keringat