3. Laura and Marsha
Dirilis pada 2013 lalu, film Laura and Marsha juga bisa kamu saksikan di Bioskop Online.
Film Laura and Marsha sendiri menceritakan tentang kisah Laura tak pernah berpikir untuk bepergian.
Sementara Marsha, sahabat Laura, ingin pergi ke Eropa untuk mengenang kepergian ibundanya.
Laura akhirnya mengiyakan permintaan Marsha ke Eropa meskipun dengan setengah hati.
Kawan Puan, itu tadi sederet film lokal yang bisa temani libur akhir tahunmu.
Mulai dari film Petualangan Sherina hingga film Laura and Marsha.
Hanya dengan Rp5.000 kamu sudah bisa menonton tiga film ini.
Baca Juga: Film Just Mom Tayang di Bioskop Online, Ini Hal yang Perlu Kamu Tahu
(*)