Program Berlanjut, Ini Cara Daftar Akun Prakerja 2024 dan Syaratnya

Arintha Widya - Kamis, 4 Januari 2024
Cara daftar akun dan syarat Prakerja 2024
Cara daftar akun dan syarat Prakerja 2024 kompas

Keuntungan Mengikuti Prakerja 2024

Sekadar mengingatkan Kartu Prakerja adalah program pengembangan kompetensi kerja yang ditujukan untuk pencari kerja.

Program ini juga diperuntukkan bagi mereka yang terkena PHK, dan/atau pekerja yang ingin meningkatkan kompetensi.

Bila mendaftar akun Prakerja 2024, Kawan Puan akan mendapatkan sejumlah keuntungan, di antaranya:

1. Kamu bisa bergabung gelombang seleksi Prakerja jika memenuhi persyaratan.

2. Kamu mendapatkan akses gratis pembelajaran mandiri di program #TalentaAlIndonesia pada topik Al, Data, atau Cybersecurity.

3. Kamu berkesempatan mendapatkan beasiswa Microsoft Certification senilai 100 dolar AS (Rp1,5 jutaan).

4. Kamu dapat membeli pelatihan gratis dan berbiaya rendah di festival pelatihan dua bulanan, yaitu #IndonesiaSkillsWeek.

5. Kamu juga bisa mendapat akses rekomendasi pekerjaan dari job platform seperti Pintarnya, Jobstreet, Karir.com, dan TopKarir.

Demikian tadi informasi mengenai program Kartu Prakerja 2024. Yuk, daftarkan dirimu!

Baca Juga: Mengintip Implementasi Skema Normal Kartu Prakerja 2023, Apa Hasilnya?

(*)



REKOMENDASI HARI INI

6 Bahan Alami untuk Membantu Mengatasi Masalah Biang Keringat