Konsep Baru, LOTTE Mart Gandaria City Hadirkan Hidangan hingga Buah Korea Lebih Lengkap

Citra Narada Putri - Selasa, 6 Februari 2024
LOTTE Mart Gandaria City.
LOTTE Mart Gandaria City. (LOTTE Mart)

Salah satunya adalah buah-buahan yang dibawa langsung dari perkebunan di Korea.

Strawberry besar, merah dan juicy, terdapat juga apel yang renyah, dan anggur Korean Shine Muscat yang terkenal telah tersedia di LOTTE Mart Gandaria City.

Buah-buahan tersebut diangkut melalui jalur udara dan diambil langsung dari Korea, sehingga terasa lebih segar dan dibanderol dengan harga yang terjangkau.

LOTTE Mart yang merupakan brand terkenal asal Korea senantiasa menambah banyak produk impor dari Korea.

Kawan Puan pun dapat menemukan banyak jajanan khas Korea terutama produk jajanan impor dari grup merek “LOTTE”, brand yang sangat terkenal menghasilkan produk seperti LOTTE CHOCOPIE, LOTTE Xylitol, dan produk lainnya.

Menariknya lagi, LOTTE Mart juga memproduksi banyak jajanan lezat lokal lainnya seperti rumput laut merk Good Today dan produk rumah tangga premium harian yang bisa dibeli dengan harga yang sangat terjangkau.

Kawan Puan pun dapat menikmati banyak promosi yang ditawarkan selama periode Grand Re-Launching, seperti penawaran harga spesial harian untuk produk pilihan, voucher diskon dan masih banyak lagi.

Daftar menjadi anggota LOTTE Mart dan ketahui lebih banyak tentang penawaran promo yang tersedia dengan mengunduh aplikasi – LOTTE Mart Point, yang tersedia di android dan iOS.

(*)

Baca Juga: Catat, Cara Cegah Belanja Berlebihan sebagai Resolusi Keuangan 2024



REKOMENDASI HARI INI

Manfaat dan Risiko dari Berbagai Posisi Tidur: Telentang, Tengkurap, dan Miring