5 Cara Mengelola Keuangan Jika Kamu Tidak Punya Penghasilan Tetap

Arintha Widya - Jumat, 16 Februari 2024
5 Cara Mengelola Keuangan Jika Kamu Tidak Punya Penghasilan Tetap
5 Cara Mengelola Keuangan Jika Kamu Tidak Punya Penghasilan Tetap Freepik

4. Tinjau Anggaran Secara Berkala

Keempat, jangan lupa untuk meninjau anggaran keuanganmu secara berkala, baik mingguan atau bulanan.

Saat meninjau keuangan, pastikan alokasi uang yang kamu tetapkan sudah sesuai dan tidak ada yang melebihi anggaran.

Dengan cara ini, kamu dapat memastikan btidak menghabiskan uang terlalu banyak untuk satu kategori pengeluaran.

5. Tetap Punya Simpanan Tunai

Terakhir, tetaplah menyimpan uang tunai di dompet dalam jumlah tertentu.

Ini akan membantumu menghadapi bulan-bulan ketika penghasilan tidak menentu.

Namun, perlu kamu ingat bahwa simpanan tunai ini berbeda dengan dana darurat.

Tujuannya hanya sebagai bantalan keuangan untuk keperluan sehari-hari.

Itulah tadi cara mengelola keuangan bagi kamu yang tidak punya penghasilan tetap. Semoga bermanfaat!

Baca Juga: Butuh Uang Cepat, Menjual atau Menggadai Barang yang Lebih Cuan?

(*)

 



REKOMENDASI HARI INI

Peran Perempuan Minim, DPR Refleksi Pemilihan Pimpinan dan Dewan Pengawas KPK 2024-2029