Momen Lebaran, Mengapa Seseorang Cenderung Sulit Memaafkan Diri Sendiri?

Saras Bening Sumunar - Kamis, 11 April 2024
Mengapa seseorang sulit memaafkan kesalahan diri sendiri?
Mengapa seseorang sulit memaafkan kesalahan diri sendiri? Pattarisara Suvichanarakul

Parapuan.co - Lebaran menjadi momen berkumpul bersama keluarga sekaligus saling bermaaf-mafaan.

Namun sebelum memaafkan orang lain, sudahkah kamu benar-benar memaafkan diri sendiri?

Sama halnya dengan maafkan orang lain, memaafkan diri sendiri berarti menunjukkan sikap melepaskan amarah, rasa bersalah, dan rasa sakit.

Memaafkan diri sendiri ini pada akhirnya akan membuat seseorang merasa lebih damai dan menjadi kesalahan sebagai bentuk pelajaran.

Sayangnya, tidak semua orang dengan mudah memaafkan diri sendiri. Mengapa demikian?

Alasan Seseorang Sulit Memaafkan Diri Sendiri

1. Pembicaraan Negatif dengan Diri Sendiri

Mengutip dari laman Good Therapyalasan mengapa seseorang sulit memaafkan kesalahan diri sendiri karena mereka kerap terlibat dalam pembicaraan dengan diri sendiri dalam sudut pandang negatif.

Kondisi ini juga sering disebut dengan negative self-talk.

Baca Juga: Ini Manfaat Memaafkan Kesalahan Diri Sendiri bagi Kesehatan Mental



REKOMENDASI HARI INI

Momen Lebaran, Mengapa Seseorang Cenderung Sulit Memaafkan Diri Sendiri?