Ini 3 Aktivitas Seru di Candi Prambanan, Hanya Ada Saat Libur Lebaran

Anna Maria Anggita - Selasa, 9 April 2024
Aktivitas seru di Candi Prambanan selama Libur Lebaran 2024.
Aktivitas seru di Candi Prambanan selama Libur Lebaran 2024. frentusha

 2. Bhuvana Jawa

Bagi Kawan Puan yang ingin berfoto ria, wajib mencoba aktivitas Bhuvana Jawa.

Bhuvana Jawa ini menawarkan foto berkonsep tradisional Jawa yang berlatar belakang Candi Prambanan.

Selain itu, para penngunjung dapat memilih merchandise yang diproduksi terbatas, hasil kolaborasi dengan seniman berkebutuhan khusus dari Yayasan Bina Abyakta.

3. Sasana Kritya

Kawan Puan juga melihat Sasana Kriya yang menampilkan hiburan serta kesenian budaya yang merupakan hasil kerja sama dengan Dinas Kebudayaan Daerah Istimewa Yogyakarta.

Pengunjung pun dapat menyaksikan parade Sendratari Ramayana dan Roro Jonggrang di Candi Prambanan.

Tak lupa pula untuk menjajal kuliner tradisional di Pasar Medang yang menghadirkan Daharan Lawasan seperti  kipo, gulali, kicak, jenang gempol, es gosrok, dan es limun.

Itu dia berbagai aktivitas seru saat libur Lebaran di Candi Prambanan, jadi jangan lewatkan momen tersebut ya, Kawan Puan!

Baca Juga: Viral di TikTok Kuliner Madiun, Ini Rekomendasi Hotel di Pusat Kota

(*)

Sumber: Kompas.com
Penulis:
Editor: Linda Fitria


REKOMENDASI HARI INI

4 Momen Memukau di Konser Isyana, Dari Duet hingga Kehangatan Keluarga