Sinopsis Drakor Delayed Justice, Reporter dan Pengacara yang Melakukan Investigasi

Saras Bening Sumunar - Minggu, 24 Maret 2024
Sinopsis drakor Delayed Justice yang menceritakan investigasi oleh reporter dan pengacara.
Sinopsis drakor Delayed Justice yang menceritakan investigasi oleh reporter dan pengacara. Dok. Viu

Sinopsis Drakor Delayed Justice

Drama Korea Delayed Justice diawali dengan kisah Park Tae Yong dan Park Sam Soo. Keduanya tengah mempertarungkan kebenaran atas sebuah tuduhan.

Park Tae Yong adalah seorang pembela umum yang memegang teguh keadilan.

Bukan itu saja, karakter Park Tae Yong juga dikenal memiliki empati terhadap orang lain dan siap membeli segala jenis pelanggaran.

Alur cerita berlanjut maju ketika Park Tae Yong berhasil memenangkan perkara pidana umum ulang.

Di sisi lain, Park Sam Soo adalah seorang reporter investigasi yang mencari berita secara mendalam.

Ia bahkan mencari detail-detail yang kerap dilewatkan oleh reporter lainnya.

Park Sam Soo dikenal berhati lembut dan mudah menangis. Karya Park Sam Soo bahkan kerap menyentuh hati pembacanya.

Baca Juga: Seperti Juvenile Justice, Ini 5 Drama Korea tentang Kasus Hukum



REKOMENDASI HARI INI

Ada Budi Pekerti, Ini 3 Film Indonesia Populer yang Bertema Guru