Plus Minus Menggunakan Kasur Tanpa Dipan, Apakah Tidur Lebih Nyaman?

Arintha Widya - Kamis, 18 April 2024
ilustrasi plus minus kasur tanpa dipan
ilustrasi plus minus kasur tanpa dipan Freepik AI Generated

2. Lantai yang Dingin

Tidur langsung di kasur tanpa dipan akan lebih dingin, dan bisa menimbulkan rasa tidak nyaman.

3. Aliran Udara yang Berkurang

Kasur tanpa dipan membatasi sirkulasi udara di dalam kamar. Bagian bawah kasur juga akan lebih lembap, sehingga mudah kotor.

4. Potensi Hama dan Alergen

Kasur tanpa dipan akan langsung kontak dengan lantai, dan membuat hama lebih mudah mencapai tempat tidur.

Bila kamu sensitif pada hama dan alergen (debu), tidur di kasur tanpa dipan akan menimbulkan alergi.

Kamu pun jadi mudah sakit dan harus sering-sering membersihkan area tempat tidur.

Demikian tadi plus minus menggunakan kasur tanpa dipan. Bagaimana menurut Kawan Puan?

Baca Juga: Rumah Kosong Saat Ditinggal Mudik Lebaran 2024, Ini Cara Cegah Hama Masuk

(*)

Penulis:
Editor: Linda Fitria


REKOMENDASI HARI INI

Komnas Perempuan Buka Lowongan Kerja Staf Unit Pengaduan, Ini Syaratnya