3. Talent
Terakhir, kamu butuh talent atau orang yang akan tampil di dalam video dan membawakan informasi bisnismu.
Talent akan membantu membawakan video dengan baik dan menarik, terlebih jika sosoknya sudah dikenal audiens.
Kamu bisa bekerja sama dengan influencer lokal untuk tampil dalam video tersebut.
Atau untuk menghemat budget, kamu bisa tampil sendiri sebagai talent untuk videomu.
Kunci untuk tampil di depan kamera adalah percaya diri dan paham tentang produk yang kamu jual.
Demikian tadi beberapa "modal" penting dalam melakukan branding lewat video.
Mudah-mudahan informasi di atas bermanfaat dan menambah wawasan, ya.
Baca Juga: Influencer Ini Bagikan Tips Ide Usaha Cepat Raih Kepercayaan Konsumen
(*)