Potensi Ide Usaha Bidang Jasa yang Tidak Butuh Modal untuk Dijalankan

Arintha Widya - Sabtu, 18 Mei 2024
Ilustrasi: Keuntungan menjalankan ide usaha di bidang jasa tanpa modal.
Ilustrasi: Keuntungan menjalankan ide usaha di bidang jasa tanpa modal. Freepik

Jika saat mewujudkan ide usaha berhenti di tengah jalan, kamu bisa memulai lagi kapan saja karena keterampilan yang dimiliki bersifat permanen.

2. Tidak Perlu Produksi dan Distribusi

Dalam bisnis, biaya terbesar sering kali berasal dari bahan baku, produksi, dan distribusi.

Namun, bisnis di bidang jasa tidak perlu khawatir tentang itu karena tidak memerlukan bahan baku atau proses produksi barang.

Bahkan, distribusi tidak perlu dipikirkan, lantaran kamu bisa menggunakan transportasi pribadi jika layanan bersifat home service.

Walau tidak memerlukan produksi dan distribusi, beberapa bisnis jasa membutuhkan alat atau mesin pendukung.

Misalnya saja peluang bisnis laundry yang memerlukan mesin cuci dan listrik, atau salon yang butuh peralatan kecantikan untuk melayani konsumen.

3. Memanfaatkan Potensi Diri

Salah satu keuntungan bisnis jasa adalah memanfaatkan dan meningkatkan potensi diri.

Baca Juga: Tanpa Menjalankan Ide Usaha, Barang Ini Bisa Disewakan untuk Dapat Passive Income

Sumber: Gramedia.com
Penulis:
Editor: Rizka Rachmania


REKOMENDASI HARI INI

Potensi Ide Usaha Bidang Jasa yang Tidak Butuh Modal untuk Dijalankan