Viral di TikTok Liburan di Singapura, Ini 3 Destinasi Dekat Bandara Changi

Maharani Kusuma Daruwati - Sabtu, 25 Mei 2024
Rekomendasi wisata viral di TikTok di Singapura
Rekomendasi wisata viral di TikTok di Singapura Dok. tiket.com

Dreamscape Garden, yang berlokasi di area transit keberangkatan, menyuguhkan suasana alam bawah laut modern dengan langit-langit LED yang dapat berubah warna sesuai dengan gambaran waktu dan cuaca di Changi secara real time.

Selain itu, penampilan air terjun digital The Wonderfall setinggi 14 meter juga tidak kalah menarik untuk dinikmati.

Dengan melodi Rythms of Nature karya komposer-pianis neo-klasik, Jean-Michel Blais, kamu dapat menikmati mahakarya musik yang menyatu dengan atmosfer alam.

Di Gourmet Garden yang rindang, wisatawan dapat mengeksplor segudang pilihan kuliner yang memanjakan lidah sambil menikmati pemandangan pesawat yang sedang meluncur.

Atmosfer alam di sudut-sudut ini memberikan ketenangan baik bagi para pengunjung maupun wisatawan yang sedang transit di Bandara Changi

2. Eksplor Flora dan Fauna Sambil Menikmati Atraksi Bersama Keluarga

Kawan Puan dapat menghabiskan waktu bersama keluarga di Butterfly Garden dan The Slide Terminal 3.

Temukan lebih dari 1.000 kupu-kupu tropis dari 40 spesies dan flora khas seperti Red Powerpuff Plant, Egyptian Star Cluster, dan Indian Holly hanya di Butterfly Garden yang buka selama 24 jam. 

Baca Juga: Wisata Baru Unik di Singapura, Taman Sensori dan AR di Sentosa Sensoryscape



REKOMENDASI HARI INI

Viral di TikTok Liburan di Singapura, Ini 3 Destinasi Dekat Bandara Changi