Tanda-Tanda Ketidakcocokan dalam Hubungan dan Cara Mengatasinya

Arintha Widya - Selasa, 21 Mei 2024
Ilustrasi: Tanda ketidakcocokan dalam hubungan dan cara mengatasinya
Ilustrasi: Tanda ketidakcocokan dalam hubungan dan cara mengatasinya Freepik

Tanda kedua, yaitu ketika kamu dan pasangan memiliki pandangan berbeda tentang kehidupan, karier, anak, dan/atau keuangan.

3. Ketidaksetaraan dalam Komitmen

Adanya ketidaksetaraan dalam komitmen ditunjukkan ketika salah satu pihak merasa lebih berinvestasi dalam hubungan dibandingkan yang lain.

4. Ketidakseimbangan dalam Kehidupan Sosial

Yaitu ketika salah satu pihak lebih suka bersosialisasi, sementara yang lain lebih suka waktu sendirian atau dengan keluarga.

5. Masalah Kepercayaan

Ketidakcocokan dalam hubungan juga bisa ditandai dengan rasa curiga yang berlebihan, sering memeriksa ponsel pasangan, atau sulit percaya satu sama lain.

6. Ketidakpuasan Seksual

Bagi pasangan yang sudah menikah, tanda ketidakcocokan dapat terlihat dari adanya ketidakpuasan seksual dari salah satu atau kedua belah pihak.

Baca Juga: 5 Langkah Mengakhiri Hubungan dengan Pasangan yang Obsesif, Apa Saja?

Penulis:
Editor: Linda Fitria


REKOMENDASI HARI INI

6 Bahan Alami untuk Membantu Mengatasi Masalah Biang Keringat