Meski Menjanjikan, Pahami Plus Minus Jalankan Ide Usaha Secara Virtual

Arintha Widya - Rabu, 29 Mei 2024
Ilustrasi: Plus minus menjalankan ide usaha virtual. Apa saja?
Ilustrasi: Plus minus menjalankan ide usaha virtual. Apa saja? Freepik

2. Fleksibel

Ide usaha ini menarik karena bisa dijalankan di mana saja dan kapan saja, asalkan ada akses internet dan listrik.

Tidak banyak aturan yang mengikat, dan kamu bisa menyesuaikan dengan kebijakan sendiri.

3. Menjangkau Karyawan di Berbagai Daerah

Keuntungan lainnya, kamu bisa merekrut karyawan potensial dari berbagai daerah tanpa memerlukan kantor fisik.

Ini dapat meningkatkan kebahagiaan karyawan karena tidak perlu menghabiskan waktu di perjalanan untuk pergi bekerja.

Kekurangan Peluang Bisnis Virtual

1. Masalah Komunikasi

Komunikasi virtual bisa menimbulkan masalah koordinasi, semisal jika dipengaruhi oleh lemahnya sinyal internet.

Baca Juga: 3 Hambatan dalam Memulai Ide Usaha Online, Salah Satunya Terlalu Sibuk

Sumber: The Balance Money
Penulis:
Editor: Linda Fitria


REKOMENDASI HARI INI

Sebelum Perempuan Menikah, Ini Ciri-Ciri Laki-Laki yang Sebaiknya Tidak Dinikahi