Tujuan Terkait
Tujuan Lestari terkait

5 Aktivitas yang Bisa Dilakukan Wirausaha Perempuan Saat Waktu Luang

Saras Bening Sumunar - Senin, 17 Juni 2024
Tips tetap produktif saat waktu luang.
Tips tetap produktif saat waktu luang. rudi_suardi

2. Mengembangkan Keterampilan Baru

Mengisi waktu luang dengan mengembangkan keterampilan baru bisa sangat bermanfaat.

Kamu bisa mengikuti kursus online, membaca buku, atau mengikuti seminar untuk mempelajari hal-hal baru yang relevan dengan bisnismu.

Misalnya, mempelajari digital marketing, analisis data, atau keterampilan manajerial dapat memberikan keuntungan kompetitif dalam bisnis.

3. Evaluasi dan Perencanaan Bisnis

Gunakan waktu luangmu untuk mengevaluasi kinerja bisnismu dan merencanakan langkah-langkah selanjutnya.

Tinjau laporan keuangan, analisis kinerja produk atau layanan, dan buat strategi untuk meningkatkan efisiensi operasional.

Dengan melakukan evaluasi rutin, kamu bisa mengidentifikasi area yang perlu diperbaiki dan merancang strategi untuk pertumbuhan bisnis.

Baca Juga: Pertumbuhan Bisnis UMKM di Indonesia 2024 Alami Peningkatan, Seperti Apa Trennya?

Artikel ini merupakan bagian dari Lestari, program KG Media yang merupakan suatu rencana aksi global, bertujuan untuk menghapus kemiskinan, mengurangi kesenjangan dan melindungi lingkungan.



REKOMENDASI HARI INI

Implementrasi Kurang Efektif, Wapres Gibran Minta Sistem Zonasi PPDB Dihapus