Opsi Program Giveaway sebagai Cara Pelaku Ide Usaha Promosikan Bisnis

Arintha Widya - Kamis, 20 Juni 2024
Inspirasi melakukan giveaway untuk promosi ide usaha
Inspirasi melakukan giveaway untuk promosi ide usaha Freepik

Opsi berikutnya, yaitu membuat program kuis yang bisa diikuti oleh pelanggan atau pengikut di media sosial.

Ajukan pertanyaan terkait produk untuk dijawab oleh peserta. Beberapa orang yang pertama menjawab bisa mendapatkan keuntungan giveaway.

Program ini meningkatkan brand awareness karena peserta kemungkinan besar akan mencari tahu tentang produkmu sebelum menjawab pertanyaannya.

4. Pemilihan Followers Secara Acak

Giveaway dengan memilih pengikut secara acak juga bisa jadi cara promosi bisnis yang efektif.

Namun, jangan asal memilih, tapi berikan syarat terlebih dahulu sebelum membagikan hadiah.

Misalnya dengan meminta pengikut untuk berkomentar, mengunjungi laman bisnis, memberikan like pada posting-an, dan sebagainya.

Itulah tadi beberapa opsi melakukan giveaway sebagai salah satu strategi yang bisa dilakukan pelaku ide usaha untuk promosi. Selamat mencoba!

Baca Juga: 6 Cara Pelaku Ide Usaha Promosikan Produk Affiliate di Media Sosial

(*)



REKOMENDASI HARI INI

Implementrasi Kurang Efektif, Wapres Gibran Minta Sistem Zonasi PPDB Dihapus