Perempuan Perlu Tahu, 4 Tanda Perlu Mengganti Bra Lama Menjadi Baru

Saras Bening Sumunar - Kamis, 20 Juni 2024
Perempuan perlu tahu, tanda bra harus segera diganti.
Perempuan perlu tahu, tanda bra harus segera diganti. Freepik

Tubuh kamu tidak selalu tetap sama ukurannya sepanjang waktu.

Pasalnya perubahan berat badan atau hormon dapat memengaruhi ukuran dan bentuk payudara kamu, lho.

Jika bra lama sudah tidak lagi cocok dengan ukuran payudara baru, segeralah mencari bra baru yang sesuai agar tetap nyaman dan mendukung.

4. Bentuk Cup Bra Tidak Sesuai

Cup bra harus menempel rata pada payudaramu, tanpa celah.

Jika bagian atas cup bra melengkung ke luar, itu mungkin berarti jahitan bra telah melar seiring berjalannya waktu.

Sementara jika cup bra terlipat atau ada celah antara payudara dan cup, itu berarti bra sudah usang atau kamu memakai ukuran yang salah.

Kawan Puan, demikianlah tanda kamu harus mengganti bra lama menjadi baru.

Jadi jika bra sudah menunjukkan tanda kerusakan seperti di atas, jangan tunggu lama untuk menggantinya!

Baca Juga: Apa Itu Mastectomy Bra, yang Dipakai oleh Penyintas Kanker Payudara?

(*)



REKOMENDASI HARI INI

Kronologi Pelecehan Seksual di Panti Asuhan Tangerang, Korban Dipaksa Lakukan Ini