2. Menggulung Kabel dengan Sembarangan
Menggulung kabel charger dengan cara yang tidak rapi, terutama dengan membuat simpul-simpul ketat, dapat menyebabkan kerusakan pada kabel tersebut.
Tekanan dan tarikan berlebihan pada kabel dapat menyebabkan putusnya serat-serat kecil di dalam kabel, yang pada akhirnya menyebabkan kabel charger tidak berfungsi.
Dampak dari menggulung kabel dengan sembarangan ini seperti:
- Kerusakan pada kabel internal
- Kehilangan fungsi pengisian daya
- Potensi korsleting yang dapat merusak ponsel
3. Menarik Kabel dengan Kasar
Baca Juga: Tips Mengatasi Jaringan Wifi yang Tidak Terkoneksi Internet