Perempuan Tampil Paripurna, Ini Tips Mengontrol Keringat di Hari Pernikahan

Arintha Widya - Kamis, 27 Juni 2024
Tips mengontrol keringat berlebih di hari pernikahan
Tips mengontrol keringat berlebih di hari pernikahan Freepik

Pastikan juga untuk menggunakan bedak mattifying di bagian wajah yang paling banyak berkeringat, untuk menghindari terbentuknya butiran keringat.

Setting spray juga perlu didinginkan karena akan menjadi sentuhan akhir makeup yang menjaga riasan tahan lama.

2. Aplikasikan Deodoran ke Area yang Mudah Berkeringat

Produk kecantikan seperti deodoran gel, cair, atau krim bisa digunakan di lebih banyak area selain hanya ketiak.

Kita semua memiliki area bermasalah saat berkeringat, dan baik itu bagian belakang leher, bibir atas, atau telapak tangan.

Bawa deodoran di dompet kecil yang bisa kamu jangkau dengan mudah selama acara pernikahan, supaya dapat dipakai kapanpun.

Namun, pastikan kamu juga membawa tisu atau lap kering untuk mengeringkan bagian yang berkeringat sebelum mengaplikasikan deodoran.

3. Coba Pakai Cooling Mist

Cooling mist juga bisa menjawab solusi keringat berlebih, dan dapat kamu bawa selama acara pernikahan.

Baca Juga: Salah Satunya Botox, Intip Perawatan untuk Ketiak Basah yang Viral di TikTok

Sumber: Brides
Penulis:
Editor: Kinanti Nuke Mahardini


REKOMENDASI HARI INI

Dobrak Stigma, Logina Salah Kontestan Pertama Miss Universe dengan Vitiligo dan Status Ibu