7 Ide Usaha Jajanan Ringan yang Disukai Anak-Anak SD, Tidak Butuh Modal Besar

Arintha Widya - Selasa, 2 Juli 2024
Ide usaha jajanan ringan untuk anak SD yang bisa dicoba
Ide usaha jajanan ringan untuk anak SD yang bisa dicoba Freepik

Ide usaha jajanan anak SD berikutnya adalah keripik, camilan yang disukai anak-anak hingga orang dewasa.

Usaha keripik tidak memerlukan modal besar dan bahan-bahannya mudah didapat, seperti talas, ubi, pisang, singkong, dan lainnya.

Namun, penting untuk mengkreasikan rasa keripik agar anak-anak suka.

3. Tahu Krispi

Tahu krispi juga jajanan yang disukai anak-anak, dan modalnya relatif terjangkau.

Untuk peluang bisnis ini, kamu bisa memvariasikan rasa dan bentuk tahu supaya menarik bagi anak-anak SD.

4. Pisang Goreng

Selain bergizi, pisang goreng juga jadi komoditas yang berpeluang cuan jika dijual.

Pisang goreng disukai banyak kalangan, termasuk anak-anak SD. Kamu bisa menjual pisang goreng dengan aneka topping, seperti coklat, keju, stroberi, dan lainnya.

Baca Juga: Bermula dari PO, Ini Langkah Wujudkan Ide Usaha Pisang Goreng ala Pebisnis Solo

Sumber: Gramedia.com
Penulis:
Editor: Kinanti Nuke Mahardini