Parapuan.co - Bank di Indonesia memiliki peran yang sangat penting dalam aspek perekonomian.
Untuk diketahui bahwa bank adalah sebuah lembaga intermediasi keungan yang didirikan dengan beberapa kewenangan seperti:
- Menerima simpanan uang
- Meminjamkan uang
- Menerbitkan promes atau banknote
Bicara tentang perbankan, ternyata ada banyak jenis bank, terutama berdasarkan kegiatan operasionalnya.
Adapun jenis-jenis bank berdasarkan kegiatan operasionalnya, yakni:
1. Bank Konvesional
Pertama, ada bank konvensional. Jenis bank ini memiliki peran untuk melaksanankan kegiatan usaha secara konvensional.
Dalam praktiknya, bank konvensional memberikan jasa lalu lintas pembayaran secara umum berdasarkan prosedur dan ketentuan yang telah ditetapkan.
Umumnya, bank konvensional beroperasi dengan mengeluarkan produk untuk:
Baca Juga: Perbedaan KUR Mikro dan Kecil BRI, Mana yang Cocok Jadi Modal Ide Usaha?