Sinopsis Film Taare Zameen Par, Cara Guru Menggali Potensi Anak dengan Disleksia

Arintha Widya - Senin, 19 Agustus 2024
Sinopsis film India Taare Zameen Par yang bercerita tentang anak dengan disleksia.
Sinopsis film India Taare Zameen Par yang bercerita tentang anak dengan disleksia. PVR Pictures

Baca Juga: We Are Family: Sinopsis Film India Bertema Keluarga Dibintangi Kajol dan Kareena Kapoor

Ram kemudian memberikan Ishaan perhatian berbeda dan mengajarinya belajar mengenali huruf dan membaca dengan cara yang unik.

Usaha Ram tidak sia-sia, karena Ishaan perlahan-lahan mengalami peningkatan nilai. Perilakunya yang sebelumnya dianggap "menyebalkan" juga berubah.

Di akhir tahun ajaran, Ram mengajak pihak sekolah mengadakan kontes kesenian untuk seluruh murid dan para staf.

Di momen tersebut, orang tua Ishaan hadir dan terkejut dengan perubahan putranya.

Lantas, apa yang terjadi dalam kontes seni yang diselenggarakan di sekolah berasrama ini? Apakah Ishaan ikut serta?

Daripada penasaran, Kawan Puan bisa menyaksikan film Taare Zameen Par di layanan streaming.

Kamu juga bisa melihat gambaran sinopsis film ini secara keseluruhan dari trailer-nya berikut:

Semoga dengan menyaksikan film ini, Kawan Puan lebih berpikiran terbuka tentang betapa spesialnya setiap anak, terlepas apapun kondisi mereka.

 Baca Juga: Sinopsis Film India Dangal: Perjuangan Perempuan Jadi Juara Gulat Dunia

(*)

Penulis:
Editor: Arintha Widya


REKOMENDASI HARI INI

Sinopsis Series Never Enough, Kisah Persahabatan Anak Yatim Piatu