Parapuan.co - Kawan Puan, ini dia resep sayur lodeh kluwih yang nikmat dan cocok disantap saat musim hujan.
Lodeh kluwih merupakan hidangan tradisional yang jadi menu andalan keluarga.
Namun di zaman seperti ini, sayur lodeh kluwih mulai jarang ditemukan.
Buat kamu yang rindu masakan nenek dan ingin membuat sayur lodeh kluwih di rumah, berikut resep dan cara membuatnya, seperti merangkum dari laman Kompas.com.
Bahan Sayur Lodeh Kluwih
- 1 buah kluwih/timbul, kupas dan potong-potong
- 3 lembar daun salam
- 3 lembar daun jeruk
- 3 cm lengkuas, memarkan
Baca Juga: Bisa Jadi Ide Usaha, Ini Resep Serabi Solo Klasik yang Lembut dan Nikmat