Karya Seni Nyoman Nuarta Kini Bisa Dinikmati dalam Bentuk Perhiasan Mewah

Citra Narada Putri - Selasa, 1 Oktober 2024
Perhiasan kolaborasi Passion Jewelry dengan maestro seni Nyoman Nuarta.
Perhiasan kolaborasi Passion Jewelry dengan maestro seni Nyoman Nuarta. (Passion Jewelry)

Semuanya mengakui keindahan dan keunikan koleksi perhiasan berlian hasil kolaborasi Passion Jewelry dengan seniman ternama yang juga menjadi arsitek di balik proyek monumental GWK dan IKN.

“Kolaborasi ini mewakili lebih dari sekedar seni dan perhiasan. Kolaborasi ini melambangkan titik temu antara semangat, keahlian, dan keyakinan bersama akan keindahan keberagaman yang berbeda,” ujar Novrico Tooy, GM Marketing Passion Jewelry.

Puncak acara pameran tersebut ditandai dengan peluncuran koleksi perhiasan edisi terbatas.

Koleksi perhiasan kolaborasi Passion Jewelry dengan maestro Nyoman Nuarta.
Koleksi perhiasan kolaborasi Passion Jewelry dengan maestro Nyoman Nuarta. (Passion Jewelry)

Tersedia secara eksklusif untuk pre-order, setiap karya perhiasan dalam koleksi ini merupakan sebuah karya seni orisinal yang menceritakan kisah cinta yang unik.

Keistimewaan dan keterbatasan jumlah koleksi ini menjadikan setiap perhiasan sebagai barang koleksi yang sangat diincar oleh para pencinta seni dan perhiasan.

Koleksi perhiasan kolaborasi Passion Jewelry dengan maestro Nyoman Nuarta.
Koleksi perhiasan kolaborasi Passion Jewelry dengan maestro Nyoman Nuarta. (Passion Jewelry)

(*)

Baca Juga: 4 Rahasia Merawat Perhiasan Batu Ruby agar Berkilau Sepanjang Waktu



REKOMENDASI HARI INI

6 Bahan Alami untuk Membantu Mengatasi Masalah Biang Keringat