Baca Juga: Profesor Perempuan Diduga Masuk Kabinet Prabowo-Gibran, Siapa Stella Christie?
2. Christina Aryani
- Posisi: Wakil Menteri Perlindungan Pekerja Migran Indonesia/Wakil Kepala Badan Perlindungan Pekerja Migran Indonesia.
- Karier: Pernah menjabat Anggota Komisi I DPR yang banyak terlibat dalam urusan pertahanan, keamanan, dan hubungan luar negeri.
Selama masa jabatannya, Christina juga dikenal aktif dalam mendukung hak-hak perempuan.
- Posisi: Wakil Menteri Perdagangan.
- Karier: Politisi muda yang aktif di Komisi VII dengan fokus pada energi, lingkungan, dan pembangunan berkelanjutan.
- Pendidikan: Lulusan University of Manchester.
4. Diana Kusumastuti
- Posisi: Wakil Menteri Pekerjaan Umum.
- Karier: Direktur Jenderal Cipta Karya Kementerian PUPR (2020-2024).
Di Kementerian PUPR, Diana bertanggung jawab atas pembangunan dan pengelolaan infrastruktur jalan di Indonesia.
5. Ratu Ayu Isyana Bagoes Oka
- Posisi: Wakil Menteri Kependudukan dan Pembangunan Keluarga/ Wakil Kepala Badan dan Keluarga Berencana Nasional.
- Karier: Mantan pembawa acara dan penyiar berita; politisi PSI.
6. Ni Luh Puspa
- Posisi: Wakil Menteri Pariwisata.
- Karier: Presenter TV.
7. Veronica Tan
- Posisi: Wakil Penteri PPPA.
- Karier: Pengusaha dan filantropi yang fokus pada pada kegiatan sosial dan bisnis di bidang kesehatan dan pendidikan.
Itulah tadi daftar menteri dan wakil menteri perempuan di Kabinet Merah Putih.
Baca Juga: Sebut Bahas Isu Perempuan dan Anak saat Bertemu Prabowo, Ini Profil Veronica Tan
(*)