Masih Sering Tertukar, Pahami Bedanya Film dengan Serial atau Series

Arintha Widya - Senin, 28 Oktober 2024
Perbedaan antara film dengan serial atau series atau sinetron, yang masih sering tertukar.
Perbedaan antara film dengan serial atau series atau sinetron, yang masih sering tertukar. bymuratdeniz

 

Parapuan.co - Di antara Kawan Puan mungkin masih sering tertukar mendefinisikan film dengan serial atau series.

Misalnya untuk drama Korea, tak jarang penggemar mengunggah potongan adegan dan menyebutnya sebagai film, bukan serial.

Padahal, drama Korea punya banyak episode. Berbeda dengan film yang ditonton sekali duduk, lalu selesai.

Bagi Kawan Puan yang sering tertukar menyebutkan film dan serial/series, yuk simak perbedaan keduanya!

1. Durasi dan Pembagian Cerita

- Film: Umumnya memiliki durasi lebih singkat dan cerita yang padat, biasanya berlangsung selama 90 hingga 180 menit.

Film dirancang untuk menyampaikan cerita utuh dalam satu kali tayang, sehingga memiliki alur yang jelas dari awal hingga akhir.

- Serial/Series/Sinetron: Serial atau series biasanya terbagi dalam beberapa episode, yang masing-masing memiliki durasi 20–60 menit.

Karena terbagi dalam banyak episode, cerita biasanya lebih panjang dan memiliki ruang untuk pengembangan karakter dan konflik yang lebih kompleks.

Baca Juga: Alur Cerita Unik, Ini Sinopsis Film Swicth dan Daftar Pemainnya

Penulis:
Editor: Arintha Widya


REKOMENDASI HARI INI

6 Bahan Alami untuk Membantu Mengatasi Masalah Biang Keringat