5 Hal Ini Bisa Jadi Pemicu Kamu dan Pasangan Sering Bertengkar

Saras Bening Sumunar - Sabtu, 9 November 2024
Penyebab sering bertengkar dengan pasangan.
Penyebab sering bertengkar dengan pasangan. Freepik

Jika kamu atau pasangan tidak terbuka dalam berbicara atau mendengarkan satu sama lain, akan muncul banyak kesalahpahaman.

Misalnya, ketika perasaan tidak tersampaikan dengan baik, frustrasi cenderung memuncak.

2. Kurangnya Waktu Berkualitas Bersama

Jika kamu atau pasangan sibuk dengan aktivitas masing-masing, perasaan diabaikan bisa muncul dan akhirnya menjadi bahan pertengkaran.

Cobalah untuk merencanakan waktu berkualitas bersama, seperti pergi makan malam atau sekadar menonton film favorit di rumah.

Ini bisa membantu kalian berdua memperkuat ikatan emosional.

3. Perbedaan Harapan dalam Hubungan

Setiap orang punya harapan masing-masing dalam hubungan, seperti kapan menikah, memiliki anak, atau target bersama lainnya.

Baca Juga: Selain Menghindari Kontak Mata, Ini Tanda Laki-Laki sedang Berbohong

Sumber: Marriage
Penulis:
Editor: Citra Narada Putri


REKOMENDASI HARI INI

5 Hal Ini Bisa Jadi Pemicu Kamu dan Pasangan Sering Bertengkar