Baca Juga: Kegunaan Lencana 'Open to Work' di LinkedIn, Jadi Cara Cepat Dapat Kerja
7. Asisten Koordinator Divisi Pendidikan
Komnas Perempuan juga membuka lowongan kerja di Divisi Pendidikan dengan mengakses https://bit.ly/RekrutmenAskorPendidikan2024. Ini syaratnya:
Pendidikan formal:
- Minimal S1 Ilmu Sosial/Kependidikan/Psikologi/Hukum/Komunikasi.
Pengalaman kerja:
- Memiliki pengalaman di bidang yang relevan 3 tahun, khususnya bidang pendidikan, pengelolaan program pendidikan kritis, serta mengelola sebuah teknis pelatihan.
Pengetahuan dasar:
- Memiliki pengetahuan dasar terkait isu-isu hak asasi manusia berbasis gender, inklusi, disabilitas, kekerasan seksual, diskriminasi berbasis gender, terutama dalam konteks sistem kebijakan Pendidikan Nasional.
- Memiliki pengetahuan luas tentang kebijakan-kebijakan di lembaga pendidikan, dan lebih disukai yang punya pengalaman dalam advokasi kebijakan.
8. Asisten Koordinator Tim Perempuan Pekerja
Ketahui kualifikasi berikut sebelum kamu mengakses tautan https://bit.ly/RekrutmenTPP2024 untuk peluang karier ini:
Pendidikan formal:
- Minimal S1 Ilmu Sosial/Hukum.
Pengalaman kerja:
- Minimal 3 tahun di bidang relevan, khususnya isu-isu perempuan pekerja.
- Memahami isu-isu perempuan pekerja, meliputi pekerja rumahan, pekerja rumah tangga, pekerja migran, kekerasan berbasis gender di dunia kerja, hak maternitas perempuan pekerja, serta perempuan pekerja dan digitalisasi.
Baca Juga: Pendidikan Vokasi dan Peran Industri Kreatif dalam Menyiapkan Tenaga Kerja Terampil di Era Digital
Pengetahuan dasar:
- Memiliki kemampuan membuat rencana kerja dan anggaran sesuai kebutuhan arah program kerja.
- Memiliki pengalaman dan kemampuan mengelola program yang didukung oleh anggaran hibah maupun APBN.
9. Lowongan Kerja Sekretaris Komisioner dan Sekjen
Pendidikan formal:
- Minimal D3 jurusan Kesekretariatan atau jurusan relevan lainnya.
Pengalaman kerja:
- Pengalaman di bidang yang relevan dengan jabatan minimal 2 tahun.
- Pengalaman dalam mengelola anggaran, keuangan, dan kegiatan minimal 1 tahun.
Pengetahuan dasar:
- Menguasai penggunaan bahan pekerjaan di bidang Kesekretariatan.
- Memiliki kemampuan komunikasi yang baik, teliti, dan mampu menerima instruksi dengan baik.
- Memiliki kemampuan dalam berkomunikasi dalam bahasa Indonesia baku dan formal, serta bahasa Inggris di tingkat intermediate, baik lisan maupun tulisan.
Kamu bisa melamarnya melalui tautan https://bit.ly/RekrutmenSekomjen2024.
10. Sekretaris Pimpinan
Dengan kualifikasi di bawah ini, kamu bisa mengakses peluang karier ini di tautan https://bit.ly/RekrutmenSekpim2024.
Pendidikan formal:
- Minimal D3 jurusan Kesekretariatan atau jurusan relevan lainnya.
Baca Juga: Termasuk Mengikuti Pelatihan, Ini 3 Langkah yang Harus Diambil untuk Jadi Arsitek
Pengalaman kerja:
- Pengalaman di bidang yang relevan dengan jabatan minimal 2 tahun.
- Pengalaman dalam mengelola anggaran, keuangan, dan kegiatan minimal 1 tahun.
Pengetahuan dasar:
- Menguasai penggunaan bahan pekerjaan di bidang Kesekretariatan.
- Memiliki kemampuan komunikasi yang baik, teliti, dan mampu menerima instruksi dengan baik.
- Memiliki kemampuan dalam berkomunikasi dalam bahasa Indonesia baku dan formal, serta bahasa Inggris di tingkat intermediate, baik lisan maupun tulisan.
11. Staf Monitoring, Evaluasi, dan Pelaporan
Pendidikan formal:
- Minimal D3 dari bidang ilmu apa saja.
Pendidikan dan pelatihan:
- Pelatihan HAM dan gender.
- Pelatihan pengelolaan anggaran, keuangan, dan program.
- Pelatihan penulisan laporan.
- Pelatihan terkait Monev.
Pengalaman kerja:
- Pengalaman di bidang yang relevan dengan posisi jabatan minimal 1 tahun.
- Minimal 1 tahun terkait pengelolaan administrasi dan keuangan sebuah kegiatan.
Pengetahuan dasar:
- Memahami juklak dan juknis pengelolaan keuangan dan kodefikasi Bagan Akun Standar.
- Memahami standar biaya umum (SBU) negara.
Lowongan kerja ini bisa kamu akses di tautan https://bit.ly/RekrutmenStafPMEPPI2024.
Untuk informasi lebih lengkap, Kawan Puan bisa membuka Instagram Komnas Perempuan.
Batas waktu pengiriman lamaran adalah 21 November 2024. Segera kirimkan lamaranmu, ya.
Baca Juga: Lowongan Kerja KAI Service untuk Lulusan SMA, Perempuan Bisa Mendaftar
(*)