Tujuan Terkait
Tujuan Lestari terkait

Benarkah Ibu Mudah Marah dengan Anak Perempuan dan Bagaimana Menyikapinya?

Saras Bening Sumunar - Kamis, 5 Desember 2024
Benarkah ibu sering marah dengan anak perempuannya?
Benarkah ibu sering marah dengan anak perempuannya? IstockPhoto

Parapuan.co - Benarkah ibu mudah marah dengan anak perempuannya? Jika iya, apa penyebab yang memicu situasi ini?

Beberapa waktu lalu, sempat viral seorang pengguna X yang mengeluh tentang perselisihan antara dirinya dan sang ibu.

"Gue beneran enggak ngerti kenapa ibu-ibu tuh kayak ga suka anak ceweknya happy ya? In context happy yang ga sama dia gitu? Kenapa sih ada aja cara buat bikin badmood," tulis akun @sisicengeng.

Lebih lanjut, pemilik akun tersebut mencontohkan jika seorang ibu kerap memarahi anak perempuannya ketika hendak main keluar, membawa teman ke rumah, hingga saat menjalani hubungan dengan lawan jenis.

Di sisi lain, anak perempuan pemilik akun tersebut begitu menyayangi ibunya. Namun, ia juga merasa sedih mengapa sang ibu tidak bisa melihatnya bahagia.

"Terus sebenernya sedihnya adalah, gue sayang banget sama ibu gue, to the my brain gaslighting my self, gue jadi merasa bersalah kalau gue happy, gue sedih aja kenapa dia gabisa seneng liat gue seneng," lanjutnya.

"Im not doing anything wrong tho, semoga sehat-sehat semua ibu di dunia ini," lanjutnya.

Berdasarkan pengalaman pemilik akun @sisicengeng, kamu tentu semakin bertanya apakah benar ibu sering marah, bahkan iri, dengan anak perempuannya.

Menurut Ratna Yunita Setiyani Subardjo, seorang psikolog dari Universitas Aisyiyah Yogyakarta mengatakan ada beberapa penyebab mengapa ibu mudah marah pada anak perempuannya.

Baca Juga: Setiap 10 Menit, 1 Perempuan Menjadi Korban Pembunuhan orang Terdekat

Artikel ini merupakan bagian dari Lestari, program KG Media yang merupakan suatu rencana aksi global, bertujuan untuk menghapus kemiskinan, mengurangi kesenjangan dan melindungi lingkungan.



REKOMENDASI HARI INI

Dilamar Tom Holland saat Liburan, Siapa Sebenarnya Sosok Zendaya?