DBS Foundation Alokasikan Lebih dari Rp100 Miliar untuk Tingkatkan Dampak Sosial di Indonesia

Kinanti Nuke Mahardini - Selasa, 28 Januari 2025
DBS Foundation perkenalkan tiga mitra
DBS Foundation perkenalkan tiga mitra PARAPUAN / Kinanti

Ada juga katalis yang mendukung pengembangan bisnis inovatif yang berdampak positif.

Melakukan kolaborasi dengan mitra juga dilakukan untuk memberdayakan masyarakat. 

Memberdayakan sumber daya yang dimiliki, termasuk kontribusi karyawan sebagai relawan juga dilakukan DBS Foundation

Perkenalkan Tiga Program dan Mitra Perdana

Pada acara di Kawasan SCBD pada (21/1) lalu, DBS Foundation memperkenalkan tiga mitra sekaligus programnya. 

Bersama Dicoding, DBS Foundation berusaha meningkatkan literasi digital melalui coding camp dan menyasar 130 ribu orang. 

Menuju ke Kalimantan Barat, DBS Foundation bersama The Asia Foundation menyasar 80 ribu kelompok perempuan marjinal untuk meningkatkan literasi dan inklusi keuangan. 

Tak ketinggalan, Humanis juga menyasar 28 ribu petani skala kecil di Flores, NTT untuk meningkatkan kapasitas mereka menggunakan teknologi pertanian. 

Baca Juga: Skema Baru dan Kebijakan Soal Wajib Pulang dalam Beasiswa LPDP 2025

(*)

(*)

Sumber: liputan
Penulis:
Editor: Kinanti Nuke Mahardini