Berbagai pilihan frame dan properti foto juga tersedia, menjadikan photobooth ini sebagai destinasi menarik bagi para penggemar fotografi dan pecinta Bobo.
Cocok untuk Berbagai Momen Spesial Bareng Keluarga
Frame Photo Booth Keluarga Bobo ini sangat pas untuk berbagai acara keluarga, seperti ulang tahun anak, arisan, pesta sekolah, atau momen spesial lainnya.
Dengan desainnya yang lucu dan penuh warna, setiap foto yang diabadikan akan terasa lebih berkesan dan menyenangkan.
Jangan sampai ketinggalan untuk mencoba Frame Photo Booth Keluarga Bobo! Abadikan kebersamaanmu dengan cara yang lebih unik dan seru bersama Bobo dan Special Day Photobooth.
Kamu bisa menemukan Special Day Photobooth di berbagai lokasi, termasuk yang terbaru di AEON Mall, Jakarta.
Ayo, ajak keluarga dan teman-temanmu untuk menikmati pengalaman berfoto yang tak terlupakan!
Baca Juga: Ada Jelajah Kuliner, Kunjungi Bobo Funfair di Semarang pada Tanggal Berikut