Cegah Diabetes hingga Osteoporosis, Minum Rendaman Air Ketumbar dan Rasakan Manfaatnya

Maharani Kusuma Daruwati - Selasa, 16 Februari 2021
Manfaat air rendaman ketumbar untuk mencegah diabetes
Manfaat air rendaman ketumbar untuk mencegah diabetes Gambar oleh PDPics dari Pixabay

3. Keputihan

Biji ketumbar juga dapat digunakan untuk mengatasi masalah keputihan pada perempuan.

Kamu harus meminum air rendaman secara rutin selama seminggu untuk menghilangkan keputihan.

Baca Juga: Singgung Soal Kesehatan Mental Karena Filter Instagram, Nana Mirdad Tunjukkan Realita Ini: 'Lebih Lagi Mensyukuri Diri Sendiri'

4. Mencegah dan mengobati osteoporosis

Larutan ini ternyata juga dapat mencegah hingga mengobati osteporosis.

Kandungan yang ada di dalam kerumbar mengandung antioksidan, seperti vitamin A, riboflavin, niacin, asam folat, vitamin C, vitamin K, kalsium dan karoten.

Zat-zat itulah yang ternyata sangat bermanfaat untuk mencegah osteoporosis dan kesehatan mengenai persendian. (*)

 

Sumber: NDTV Food,The Health Site
Penulis:
Editor: Maharani Kusuma Daruwati


REKOMENDASI HARI INI

Rahasia Gaya Fun dan Edgy ala Julie Estelle, Ternyata Pakai Koleksi Lucu Ini