Belajar dari Nindy Ayunda, Ini Tanda-tanda Perempuan Sudah Jadi Korban KDRT

Linda Fitria - Selasa, 16 Februari 2021
Nindy Ayunda saat dijumpai Grid.ID di kawasan Menteng, Jakarta Pusat, Selasa (16/2/2021).
Nindy Ayunda saat dijumpai Grid.ID di kawasan Menteng, Jakarta Pusat, Selasa (16/2/2021). Grid.ID/ Daniel Ahmad

2. Kekerasan Emosional

Melansir Kompas.com, ada beberapa tanda pasangan sudah melakukan tindakan abusive.

Baca Juga: Musim Hujan Tiba, Letakkan Irisan Bawang Merah di Sudut Kamar Sebelum Tidur, Ini Sederet Manfaatnya

Di antaranya, memberikan label buruk dengan memanggil nama memakai istilah tak pantas, merenggut privasimu dengan selalu curiga, melarangmu melakukan aktivitas sosial, hingga memberikan banyak ancaman.

(*)

Sumber: Kompas.com,Grid.ID
Penulis:
Editor: Linda Fitria